Makanan Penyebab Jerawat |
Penyebab jerawat
memang macam-macam, selain karena hormon
penyebab jerawat di waktu pubertas, jerawat juga timbul karena makanan penyebab jerawat, Gizi yang
tidak seimbang serta diet yang salah dapat memicu jerawat di kulit. Oleh karena
itu jika di rasa perawatn dari luar sudah maksimal tetapi mash saja muncul
jerawat, bisa jadi disebabkan makanan yang kita konsumsi.
Saya sedikit punya cerita, saya merupakan penggemar makanan
bercitarasa asin dan pedas, mulanya saya piker itu bukanlah masalah,
paling-paling hanya sakit perut, tetapi setelah melakukan perawatan dari luar
maksimal, saya tetap saja jerawatan. Ternyata setelah konsultasi dengan dokter,
jerawat disebabkan juga makanan yang terlalu asin apalagi beryodium tinggi.
Pantesan saja jerawat rajin banget ngisi presensi di wajah. Akhirnya saya
kurangi makanan yang bercitarasa asin, dan memang bisa dikatakan ada perubahan,
kulit jadi jarang terkena jerawat.
Oleh karena itu mulai skearang kalian harus mengkoreksi menu
makanan yang kalian punya, sudah cukup dan bagus untuk eksehatan atau jangan-jangan
masuk golongan makanan penyebab jerawat
. Nah untuk mengecek berikut daftar makanan
yang menyebabkan jerawat :
Makanan Penyebab Jerawat
Produk susu dan saudara-saudaranya : Science Daily pernah
mengeluarkan artikel mengenai produk susu dan turunannya yang dapat memicu
timbulnya jerawat pada kulit remaja. Tetapi zat yang mana belum bisa di
definisikan secara pasti. Peneliatian selanjutnya di teruskan oleh Journal of
American Academy Dermatology, pada jurnal tersebut di katakana bahwa molekul
bioaktif pada susu mempunyai kaitan dengan terjadinya jerawat pada remaja. Jika
memang seperti itu, mulai sekarang perlu mengkonsumsi produk olahan susu pada
porsinya, jangan berlebihan, mentang-mentang susu coklat enak terus
menenggaknya berlebihan. Sesuatu yang berlebihan itu pasti tidak bagus.
Caffeine : Kopi merupakan minuman yang kebanyakan orang
menyukainya. Tidak hanya pada kopi caffeine ini terdapat pula pada coklat dan teh,
soda , obata-obatan penghilang nyeri dan minuman berenergi. Caffeine tersebut
memicu kelenjar adrenalin yang ternyata berkontribusi pada stress kita,
sedangkan kita tahu stress dapat memicu timbulnya jerawat.
Gula dan Coklat : disinggung pada caffeine , coklat memicu
kelenjar adrenaline sedangkan gula merupakan makanan dengan skala Glycemic Index
tinggi sehingga memicu menyebabkan jerawat.
Produk makanan Olahan : Green Planet merilis artikel
mengenai makanan olahan yang berkontribusi pada timbulnya jerawat pada manusia.
Kelebihan makanan olahan yang mengandung pengawet menyebabkan fungsi hati bekerja
ekstra karena menawarkan racun sehingga menyebabkan timbulnya jerawat.
Yodium , Nah ini yang menjadi penyebab jerawat ku Yodium
yang terdapat pada ikan laut dan kerang , berperan dalam iritasi kulit, karena
kulit jadi kering dan rentan terhadap jerawat. Karena itu jangan makan yang
terlalu asin sering-sering, karena bisa jadi kulit jadi kering dan rentan
jerawat.
Sayur dan Buah bersifat asam , sayur memang bagus tetapi
beberapa sayur yang mempunyai asam tinggis eperti jeruk, mentimu, wortel dan
selada dapat menyebabkan jerawat. Walau tidak terjadi pada setiap orang tetapi
tingkat keasaman tubuh yang bertambah gara-gara mengkonsumsi sayur dan buah
tersebut bisa memicu timbulnya jerawat.
Nah walau ternyata banyak makanan penyebab jerawat
yang kita konsumsi, tetapi janagn terus tidak makan apa-apa, kalian hanya perlu
mengontrol dan jangan berlebihan dalam mengkonsumsi makanan yang menyebabkan jerawat tersebut. Nah jika ada info tambahan kalian bisa comment
di bawah. Terima kasih.
No comments:
Post a Comment